Student Papers: Recent submissions
Now showing items 841-860 of 9793
-
ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TENTANG PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PELAKU INCEST DALAM HUKUM PIDANA
(2024-05-28)Incest merupakan hubungan sedarah atau hubungan seksual yang dilakukan oleh pasangan yang memiliki ikatan darah yang sangat dekat, ibu dengan anak laki-laki, ayah dengan anak perempuan, atau antara sesama saudara kandung. ... -
ANALISIS YURIDIS PERATURAN PERSAINGAN USAHA DALAM INDUSTRI RITEL BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 5 TAHUN 1999 TENTANG LARANGAN PRAKTIK MONOPOLI DAN PERSAINGAN USAHA TIDAK SEHAT
(2024-05-28)Pertumbuhan ekonomi yang tinggi merupakan cita-cita dan tujuan dari setiap negara dimana pertumbuhan ekonomi ditandai dengan perluasan kegiatan bisnis dimana berujung pada terjadinya peningkatan produksi barang dan jasa. ... -
ANALISIS HUKUM TERHADAP PROSES PENDANAAN USAHA MELALUI PROGRAM KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) DALAM PERSPEKTIF HUKUM PERBANKAN (UU NO. 7 TAHUN 1992 & PERUBAHANNYA UU NO. 10 TAHUN 1998)
(2024-05-28)Program Kredit Usaha Rakyat (KUR) merupakan program pendanaan bagi para pelaku usaha terutama UMKM, pendanaan ini ditujukan untuk mengembangkan kegiatan usaha para pelaku UMKM, mengingat kredit ini adalah kredit yang dapat ... -
ANALISIS FUNGSI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN DELI SERDANG DALAM PELAYANAN PUBLIK
(2024-05-28)Pelayanan publik pada dasarnya menyangkut aspek kehidupan yang sangat luas. Pelayanan publik oleh aparatur negara dewasa ini telah menjadi isu strategis, karena tingkat kualitas kinerja pelayanan publik akan menentukan ... -
PERANAN KEPEMIMPINAN CAMAT DALAM MENINGKATKAN KINERJA PEGAWAI UNTUK MEMAKSIMALKAN PELAYANAN PUBLIK
(2024-05-28)Penelitian ini mengkaji tentang peranan Kepemimpinan Camat dalam meningkatkan kinerja pegawai untuk memaksimalkan pelayanan publik di Kantor Kecamatan Mandrehe Utara Kabupaten Nias Barat. Metode penelitian yang digunakan ... -
IMPLEMENTASI PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH) SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI DESA GUNUNG BARU, KECAMATAN MORO’O, KABUPATEN NIAS BARAT
(2024-05-28)Program Keluarga Harapan (PKH) merupakan salah satu kebijakan yang dilakukan pemerintah untuk mengentaskan kemiskinan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Pelaksanaan PKH diharapkan mampu mengurangi tingkat kemiskinan, ... -
ANALISIS PROGRAM APLIKASI SI-AMAZING (SISTEM INFORMASI AKSI MASIF ZONA STUNTING) DALAM MENEKAN ANGKA STUNTING DI KECAMATAN PUTRI HIJAU KABUPATEN BENGKULU UTARA
(2024-05-28)Aplikasi Si-AMAZING merupakan inovasi dari sektor publik berbasis mobile yang diperuntukkan untuk membantu penurunan angka stunting di kabupaten Bengkulu Utara. Aplikasi ini dirancang khusus hanya untuk kabupaten Bengkulu ... -
STRATEGI PEMERINTAH DESA DALAM PENGEMBANGAN POTENSI PARIWISATA PADA DESA HILISIMAETANO KECAMATAN MANIAMOLO KABUPATEN NIAS SELATAN
(2024-05-28)Penelitian ini Untuk mengetahui Peran Pemerintah desa dalam mengembangkan strategi potensi pariwisata desa Hilisimaetano , yang dimana dapat meningkatkan perekonomian masyarakat desa, memperkenalkan keunikan dan kekayaan ... -
DINAMIKA PREFERENSI PEMILIH MILENIAL (GEN Y) PADA PEMILIHAN KEPALA DESA DOLOK MARGU KECAMATAN LINTONG NIHUTA KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN TAHUN 2021
(2024-05-28)Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor-faktor yang membentuk preferensi pemilih milenial dalam menentukan pilihannya pada pemilihan Kepala Desa (Pilkades) 2021 di Desa Dolok Margu, Kecamatan Lintongnihuta, ... -
ANALISIS GETARAN MESIN KRISTALISASI GULA SEMUT MENGGUNAKAN MOTOR BENSIN 5,5 HP BERDASARKAN TIME DOMAIN,ARAH VERTIKAL,HORIZONTAL,DAN LONGITUDINAL
(2024-05-28)Getaran adalah gerak bolak balik yang terjadi pada suatu benda. Getaran pada mesin adalah gerakan bolak balik yang terjadi disuatu mesin atau komponen mesin. Pengukuran karakteristik getaran pada suatu mesin yang tidak ... -
RANCANG BANGUN ALAT PEMECAH BIJI JAGUNG PAKAN TERNAK MENGGUNAKAN MOTOR BENSIN
(2024-05-28)Alat pemecah biji jagung ini merupakan alat yang di gunakan untuk memecahkan biji jagung. Alat pemecah biji jagung ini merupakan alat yang menggunakan motor bensin sebagai penggerak nya. Dengan adanya alat ini, pekerjaan ... -
ANALISA GETARAN PADA MESIN PENGUPAS KULIT KOPI KERING VARIASI 1300,1600 DAN 1900 RPM PADA KAPASITAS 2KG TERHADAP RESPON GETARAN ARAH HORIZONTAL,VERTIKAL, LONGITUDINAL BERDASARKAN TIME DOMAIN
(2024-05-28)Kopi merupakan minuman atau cairan yang sangat banyak diminati oleh masyarakat Indonesia, memiliki rasa yang nikmat dan sehat bagi tubuh. Mesin pengupas kulit kopi kering adalah peralatan penting dalam industri pengolahan ... -
UJI EKSPERIMEN KINERJA PANEL SURYA JENIS MONOCRYSTALLINE 100 Wp DENGAN SUDUT 30 DITAMBAH KACA REFLEKTOR
(2024-05-28)penelitian ini dilatar belakangi oleh ketergantungan masyarakat akan energi listrik yang semakin besar seiring dengan kemajuan dibidang teknologi serta penambahan penduduk. Sementara itu energi fosil yang selama ini banyak ... -
PERANCANGAN MESIN PENGUPAS KULIT KOPI KERING MENGGUNAKAN MOTOR BENSIN DENGAN KAPASITAS 200 KG/JAM
(2024-05-28)Tujuan utama dari pembuatan mesin pengupas kulit kopi kering ini adalah untuk memenuhi kebutuhan mesin pengupas kulit kopi para petani di wilayah indonesia. Dengan mesin ini diharapkan dapat membantu proses pengupasan kulit ... -
ANALISIS JATUH TEGANGAN DAN RUGI RUGI DAYA PADA JARINGAN DISTRIBUSI PLTA PAKKAT
(2024-05-28)Sistem energi listrik atau sistem tenaga listrik adalah komponen terpenting dan jenis energi yang sangat diperlukan untuk peralatan listrik atau energi dalam bentuk arus listrik yang memiliki satuan ampere (A) dan tegangan ... -
RANCANG BANGUN PROTOTIPE ALAT PEMBERI MAKAN TERNAK AYAM OTOMATIS BERBASIS IoT
(2024-05-28)Pemberian pakan pada ternak dibanyak tempat masih menggunakan manual yaitu tenaga manusia seperti contoh dikampungku di dusun Banjar pea kebiasaan ini terus menerus dari saya kecil sampai pada saat ini saya kuliah, kemudian ... -
UPAYA GURU PPKN DALAM MENANAMKAN SIKAP TOLERANSI SISWA PASCA COVID – 19 DI SMA NEGERI 1 PANCUR BATU TAHUN AJARAN 2023 /2024
(2024-05-28)Penelitian ini bertujuan, untuk mengetahui bagaimana peran seorang guru PPKn dalam menanamkan sikap toleransi beragama siswa pasca covid – 19 di SMA Negeri 1 Pancur Batu, untuk mengetahui menjelaskan dan mendeskripsikan ... -
DAYA SAING EKSPOR KOMODITI TEH DAN KOPI INDONESIA DI PASAR DUNIA TAHUN 2012-2022
(2024-05-28)Teh dan kopi merupakan salah satu minuman yang banyak dikonsumsi di seluruh dunia. Indonesia dikenal sebagai negara agraris, yang dimana sebagian besar penduduknya hidup di sektor pertanian, meskipun demikian kekayaan ... -
ANALISA GETARAN PADA MESIN PEMINTAL TALI DARI SABUT KELAPA DENGAN VARIASI PUTARAN DENGAN KAPASITAS 3 KG/JAM MENGGUNAKAN MOTOR BENSIN BERDASARKAN TIME DOMAIN DENGAN ARAH VERTIKAL, HORIZONTAL DAN LOGITUDINAL
(2024-05-28)Getaran adalah gerak bolak balik yang terjadi pada suatu benda. Getaran pada mesin adalah gerakan bolak balik yang terjadi di suatu mesin atau komponen mesin. Pengukuran karakteristik getaran pada suatu mesin yang tidak ... -
REDESIGN MESIN PELEBUR DAN PENCETAK PAVING BLOCK BERBAHAN PLASTIK DENGAN MENGGUNAKAN MOTOR BENSIN
(2024-05-28)Penggunaan plastik yang banyak dalam kehidupan sehari-hari merupakan salah satu faktor utama banyaknya limbah plastik di Indonesia. Plastik memiliki sifat yang sulit terurai dimana plastik memerlukan waktu ratusan tahun ...